Cara Menghasilkan Uang Dengan Bermain Game

Cara Menghasilkan Uang Dengan Bermain Game - Beberapa tahun lalu seorang anak yang kerjaannya hanya bermain game saja si anggap anak yang tidak punya masa depan. Anak yang hanya bermain game sering di anggap kalau lebih pemalas ketimbang anak yang lainnya. Anggapan ini belakangan sudah sering terbantahkan. seiring kemajuan zaman game menjadi bidang yang mulai di minati semua usia. Game bahkan kini sudah bisa di katakan mulai berubah E-Sports (electronic sports).

Anggapan kalau dulunya bermain game adalah anak yang malas kini sudah berubah. Anak yang fokus bermain game maka ia akan menjadi altlit dalam bidang E-Sports. Peminat game yang semakin banyak dan juga penonton game yang semakin ingin merasakan pertandingan layaknya menonton olah raga lainnya membuat industri game semakin membesar. sehingga tidak heran kalau industri game akan semakin membesar.

Seorang manusia selayaknya harus mencari nafkah untuk kehidupan sehari-harinya. untuk para gamer tentu saja juga perlu mencari mata pencaharian. Ada banyak cara mencari uang bahkan hanya dengan bermain game. Kali ini dalam artikel ini aku akan bahas Cara Menghasilkan Uang Dengan Bermain Game. 
Pemenang Lomba Kompetisi Digital Telkomsel Leugue 2016
Pemenang Lomba Kompetisi Digital Telkomsel League 2016

Menjual Akun Game

Hari ini yang semuanya serba online setiap game pasti memiliki ayang namanya aku game. Akun ini berfungsi menyimpan data sejauh mana player game sudah menyelesaikan misi, ataupun sejauh mana item yang sudah di dapatkan setiap player. Gunanya akun juga player tidak perlu ketakutan kalau game tidak tersimpan dan juga jika ingin main di prangkat lain, sehingga memudahkan player game tersebut menyelaikan gamenya.

Akun juga bisa berpindah tangan dengan cara memnerikan username dan passwordnya. Sehingga semua item dalam game juga bisa berpindah kepemilikan. Hari ini gamer juga bukan hanya anak-anak saja, gamer juga banyak di gandrungi orang dewasa yang satu harian bekerja di kantor. Kebanyakan orang dewasa bermain game hanya untuk melepas lelah, sehingga tak jarang uang yang di dapat dari gaji bekerja sangat wajar untuk di gunakan pada hiburan, termasuk game. Karena hal tersebut tak jarang mereka membeli akun game, dan ini lah kesempatan seorang penjual akun game.

Melakukan Real Money Trade (RMT)

Di dalam game biasanya terdapa beberapa barang dapat di pindahkan ke akun-akun lainnya. Bahkan di beberapa game uang dalam game juga bisa di pindahkan ke akun lainnya. Hal ini memudahkan yang namanya RMT. Sering kali RMT ini di lakukan pada game-game yang bersifat  Massive Multiplayer Online Role Playing Game atau sering di singkat MMORPG. 

RMT adalah sebuah kegiatan di mana barang/item atau uang pada game di tukarkan dengan uang di kehidupan nyata. hal ini sama halnya dengan jualan akun game pada pembahasan di atas, namun pada RMT pelayer pencari uang tidak kehilangan akun. Sehingga mereka tetap bisa mencari barang lain untuk di jual tanpa harus mengulangi game dari awal kembali.

Memanfaatkan Media Lain

Dengan berkembangnya sistem informasi zaman ini, banyak media yang menawarkan monitaize di setiap kontennya, Mulai dari blog, youtube, dan banyak lainnya. Media lain ini memanfaatkan para kreatornya untuk membuat sebuah konten yang menarik banyak orang untuk melihatnya. Semakin banyak orang yang melihat konten mereka maka semakin banyak pula kesempatan menaruh iklan pada konten tersebut. Hari ini iklan pada layar internet menjadi salah satu hal yang paling massive. Dengan menjual iklan media mendapatkan keuntungan, dan juga sang kreator juga mendapatkan fee dari hal tersebut.

Game adalah salah satu konten yang banyak di minati oleh banyak orang belakangan ini, mulai dari walktrue, cheat dan bahkan reaksi si pemain game saat memainkan game. Intinya banyak orang yang penasaran dengan sebuah game sebelum dia memainkan atau membaelinya. jadi dengan membuat konten dengan game yang menarik banyak peminat meilhatnya maka akan memperbesar kemungkinan seorang yang hanya bermain game mendapatkan monitaize yang lebih, dan mendapatkan fee dari iklan-iklan tersebut.

Memenangkan Turnamen Game

Karena peminat game yang semakin banyak, industri game juga bmulai berubah. seperti yang sudah aku paparkan di atas kalau ada yang namanya E-Sports, di mana ang namanya sports pasti ada turnamen atau perlombaannya. Namanya perlombaan sudah pasti akan ada namanya pemenang. Pemenang juga akan mendapatkan hadiah. Pada saat ini gamer juga sudah menjadi sebuah profesi layaknya pemain sepak bola, sehingga bisa saja seseorang yang jago bermain game di kontrak untuk bermain di sebuah turnamen. Bisa juga ia bekerja sendiri mencari turnamen sendiri dan memenangkan dan mendapatkan hadiahnya 100 % untuk dirinya sendiri.

Salah satu event turnamrn game yang besar akhir-akhir ini adalah yang di selenggarakan oleh Telkomsel. Beberapa bulan lalu Telkomsel melaksanakan sebuah tunamen game Online Soccer Manager (OSM) yang di ikuti oleh ribuan player game ini di pulau Sumatra. Tidak tanggung-tanggung hadiah pemenang pertama dari turnamen ini adalah jalan-jalan ke belanda, uang tunai dan sebuah sepeda motor. Telkomsel begitu totalitas dalam menjalankan turnamen tersebut sehingga yang namanya cheater juga tidak dapat memenangkan atau mengikuti turnamen tersebut. ini adalah bentuk keperdulian telkomsel kepada para gamer di Indoneisa. 

Dari pembahsan di atas mungkin ada diantara pembaca yang tertarik untuk mendapatkan penghasilan tambahan atau penghasilan utama pada dunia game. Jujur aja bermain game dan di bayar dapat menghidupi kebutuhan sehari-hari bisa jadi impian kebanyakan seorang anak laki-laki di seluruh dinia. Semoga artikel Cara Menghasilkan Uang Dengan Bermain Game bermanfaat dadn dapat menginspirasi. 

Bagikan

Jangan lewatkan

Cara Menghasilkan Uang Dengan Bermain Game
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.

9 komentar

Tulis komentar
avatar
30 September 2016 at 11:10

ternyata gini cara main game itu yaa, baru tau awak

Reply
avatar
30 September 2016 at 16:10

hahaha iya bang cara main game dapat uang

Reply
avatar
1 October 2016 at 19:47

saya gagal menghasilkan uang dari game. saya suka main dota. dulu sempet ngumpulin tim dan ikut turnamen beberapa kali. kalah menang soal biasa, kami dapat pengalaman dan rasa sensasi nya. satu -persatu anggota tim menghilang. sekarang ga semanagt nge game lagi. terakhir uninstall dota di laptop, meskipun ada backup di pc kantor. balik lagi ngebloggging sekarang. makanya masih ngegame, mungkin ga akan ngeblog lagi

Reply
avatar
1 October 2016 at 20:00

menurut aku bang kalau dota harus ada semacam investor merangkap managmenet, soalnya kalau mau fokus memang harus banyak latihan hehe. Jadi sponsor ship dan lain-lain nggak perlu di pikirin player. Kapan-kapan MMR an bareng yok bang hehe

Reply
avatar
7 October 2016 at 21:58

begini caranya ya... tapi tetap saja, aku kurang srek maen game

Reply
avatar
7 October 2016 at 23:39

fokus aja bang sama yang di sukai hehe

Reply
avatar
8 October 2016 at 07:57

Wah bagus banget artikelnya wawwww

Reply